Mahasiswa Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Tanjungpura (Untan), memulai pelaksanaan kegiatan MBKM-KKN Tematik Semester Gasal Tahun Akademik 2024/2025. Kegiatan yang berlangsung dari tanggal 2 hingga 20 Desember 2024 ini diikuti oleh...